Rabu, 26 Januari 2011

cara kerja air conditioner

Cara kerja sebuah air conditioner

A/C adalah sebuah alat elektronika yang dapat menyejukkan sebuah ruangan agar udara didalam ruangan tersebut menjadi bersih dan sejuk.
Disini yang saya akan bahas dalam blog ini adalah A/C split dan A/C window dimana kedua jenis A/C ini masih banyak dipergunakan dalam rumah tangga. Ok.....kita mulai ya.

A/C atau Air Conditioner yang riset teknologinya dari negeri paman Sam adalah sebuah alat yang dapat mengeluarkan udara dingin dengan memompa freon lewat compressor melalui pipa tekan atau discharge.
lalu disalurkan kebagian condenser untuk didinginkan dengan sebuah fan motor lalu masuk strainer untuk disaring, agar freon yang mengalir tidak terdapat kotoran.

Setelah masuk strainer lalu memasuki pipa kapiler yang lubangnya begitu kecil, disini freon saling berbenturan dan berdesak-desakan dan disini freon sudah berubah wujudnya menjadi cair yang sebelumnya berwujud gas sewaktu dipompa dengan compressor.
Setelah keluar dari pipa kapiler, freon akan menguap dan mengambil panas didalam evaporator yang hampa udara.

sehingga pipa-pipa di evaporator menjadi dingin dan dihembuskan atau dikeluarkan dengan fan motor yang ada dalam indoor unit.
Setelah melakukan proses pendinginan, freon yang ada dalam evaporator disedot masuk kembali melalui pipa hisap atau suction kedalam compressor.
Begitulah cara kerja A/C, freon dipompa compresor keluar melalui pipa tekan lalu masuk ke condenser lalu ke strainer atau saringan kemudian masuk pipa kapiler keluar ke evaporator dan kembali ke compresor melalui pipa hisap atau suction begitulah proses kerjanya, terus menerus ketika A/C dipergunakan.

Comments :

0 komentar to “Cara kerja sebuah air conditioner”

ac kulkas

Cara kerja sebuah lemari es


Cara kerja sebuah lemari es sama seperti cara kerja sebuah air conditioner, yg berbeda adalah pemakaian compressor, evaporator, condenser dan pipa kapiler.
compressor pada lemari es umumnya bersklala kecil mulai dari 1/10 pk sampai 1/3 pk, evaporator dan condenser yg digunakan jg berbeda dengan evaporator dan condenser yg digunakan pada ac.

evaporator pada lemari es ada 2 macam yaitu evaporator basah dan evaporator kering.
pada lemari es keluaran terbaru, condensernya terdapat dalam body lemari es tersebut, jadi bila terjadi kebocoran pada bagian dalam condenser, satu-satunya jalan adalah mengganti condensor tersebut dan menempatkannya pada belakang body lemari es.
condenser pada lemari es tidak memerlukan pendinginan dengan sebuah fan motor, cukup dengan pendinginan alami.
pada lemari es satu pintu dibagian evaporatornya tidak menggunakan fan motor untuk menghembuskan udara dingin, lain dengan kulkas dua pintu keluaran terbaru yg dibagian frezernya terdapat sebuah fan motor untuk menghembuskan udara dingin kebagian pintu bawah.
pipa kapiler yg digunakan pada lemari es jg lebih kecil dibandingkan dengan ac, lemari es mengunakan pipa kapiler ukuran 0,27" sampai dengan 0,31".
freon yg digunakan pada lemari es juga berbeda dengan freon yg digunakan pada ac split dan ac window.
ac split dan ac window menggunakan freon R22 sedangkan lemari es menggunakan freon R12 dan R134A.






Comments :

0 komentar to “Cara kerja sebuah lemari es”

ac mobil

Prinsip Kerja AC Mobil Anda

Sistem kerja AC terdiri dari bagian yang berfungsi untuk menaikkan dan menurunkan tekanan supaya penguapan dan penyerapan panas dapat berlangsung.Sistem kerja AC dapat diuraikan sebagai berkut :
SISTEM AC MOBIL
  1. Zat pendingin bertekanan tinggi dari kompresor berupa gas.
  2. Zat pendingin yang sudah didinginkan oleh kondensor berubah bentuk dari gas menjadi cair.
  3. Zat pendingin yang telah diturunkan tekanannya oleh katup ekspansi, berubah bentuk menjadi uap.
  4. Zat pendingin yang telah menyerap panas pada evaporator berubah bentuk menjadi gas.
  5. Zat pendingin yang berbentuk gas diberi tekanan oleh kompresor sehingga beredar dalam sistem AC,karena adanya tekanan maka zat pendingin menjadi panas.
  6. Kondensor akan medinginkan zat pendingin tersebut (kondensasi),sementara tekanan zat pendingin masih tetap tinggi dan berubah bentuk menjadi cair.
POSISI PARTS AC MOBIL DALAM SYSTEM
POSISI PARTS AC MOBIL
Copyright © 2009, OmegaAcMobil.com - All Rights Reserved.

cara kerja lemari es

Cara kerja sebuah lemari es


Cara kerja sebuah lemari es sama seperti cara kerja sebuah air conditioner, yg berbeda adalah pemakaian compressor, evaporator, condenser dan pipa kapiler.
compressor pada lemari es umumnya bersklala kecil mulai dari 1/10 pk sampai 1/3 pk, evaporator dan condenser yg digunakan jg berbeda dengan evaporator dan condenser yg digunakan pada ac.

evaporator pada lemari es ada 2 macam yaitu evaporator basah dan evaporator kering.
pada lemari es keluaran terbaru, condensernya terdapat dalam body lemari es tersebut, jadi bila terjadi kebocoran pada bagian dalam condenser, satu-satunya jalan adalah mengganti condensor tersebut dan menempatkannya pada belakang body lemari es.
condenser pada lemari es tidak memerlukan pendinginan dengan sebuah fan motor, cukup dengan pendinginan alami.
pada lemari es satu pintu dibagian evaporatornya tidak menggunakan fan motor untuk menghembuskan udara dingin, lain dengan kulkas dua pintu keluaran terbaru yg dibagian frezernya terdapat sebuah fan motor untuk menghembuskan udara dingin kebagian pintu bawah.
pipa kapiler yg digunakan pada lemari es jg lebih kecil dibandingkan dengan ac, lemari es mengunakan pipa kapiler ukuran 0,27" sampai dengan 0,31".
freon yg digunakan pada lemari es juga berbeda dengan freon yg digunakan pada ac split dan ac window.
ac split dan ac window menggunakan freon R22 sedangkan lemari es menggunakan freon R12 dan R134A.



tips memilih ac

TIPS & ARTIKEL SERVICE AC

 
Panduan Membeli & Tips Cara Hemat Listrik AC
Air conditioner berperan lebih dari sekedar mendinginkan udara. Air conditioner benar-benar berfungsi sebagai “pengkondisi” udara, yaitu dengan menyingkirkan debu dan kotoran pada saat udara ruangan dihisap melalui filter. Beberapa air conditioner model terbaru malah ada yang diklaim mampu membunuh kuman, bakteri dan virus yang bertebaran di udara. Manfaat-manfaat ini tentu saja membutuhkan biaya. Karena sebuah unit air conditioner adalah investasi yang terukur, Anda dapat menghemat uang dan listrik dengan cara membeli dan
harga ac
menggunakan air conditioner Anda dengan bijaksana.
Baca selengkapnya tentang tips AC hemat listrik
 
Apakah Kelebihan AC Inverter ?
Apa yang terlintas ketika Anda memikirkan produk customer appliances yang menggunakan teknologi inverter? Air conditioner mungkin adalah jawaban yang paling banyak dikemukakan. Namun, teknologi inverter juga telah banyak digunakan secara luas di produk-produk lain, termasuk mesin cuci dan refrigerator.
Baca selengkapnya tentang AC inverter
ac inverter
 
Peran Compressor AC Pada Sistem Air Conditioner
Bagian outdoor AC biasanya berupa unit yang terdiri dari dua komponen penting, yaitu compressor AC dan kondensor AC. Motor pada compressor AC adalah sebuah pompa yang menghisap gas refrigerant yang bertekanan rendah dan memampatkan gas tersebut menjadi gas bertekanan tinggi dan bersuhu tinggi. Piston secara tipikal bergerak naik dan turun di dalam sebuah silinder didalam motor compressor AC, menghisap gas refrigerant atau
compressor ac
freon AC pada saat piston turun dan memampatkan gas refrigerant yaitu pada saat piston bergerak naik.
Baca selengkapnya tentang compressor AC
 
Masalah Pada Compressor AC (Berisik, Sulit Hidup, Terbakar) dan Solusinya
Masalah yang terjadi pada sebuah compressor AC yang sudah melalui masa pakai cukup lama biasanya adalah ketidakmampuan compressor AC tersebut untuk memampatkan dengan baik gas refrigerant atau freon AC ke tekanan yang cukup. Dibutuhkan teknisi yang berpengalaman untuk mengevaluasi dan melakukan test pada sistem, atau untuk mengganti compressor AC tersebut.
Baca selengkapnya tentang Compressor AC
compressor ac
 
Tips Mengetahui Kebutuhan PK AC dan Daya Pendingin (BTU/hr)
Salah satu hal yang sering menjadi pertanyaan saat kita memutuskan akan menggunakan air conditioner adalah bagaimana cara mengetahui PK AC yang sesuai dengan ruangan kita? Hal ini perlu mendapat perhatian karena hubungannya dengan besaran pemakaian listrik yang harus kita bayar tiap bulannya.
Baca selengkapnya tentang PK AC dan daya pendingin (BTU / hr)
 
Yang Patut Diketahui Tentang Freon AC dan Jenis Refrigerant Lainnya
Refrigerant pada air conditioner merupakan media yang sudah cukup lama digunakan, berfungsi untuk memindahkan panas dari satu tempat ke tempat lain. Jenis-jenis refrigerant termasuk Ammonia, Sulfur Dioksida, Hidrokarbon seperti methane, methyl klorida, methylene klorida, HFC seperti R11 (umum digunakan pada refrigerator dan air conditioner) dan R22. Karena kesadaran bahwa HFC turut berperan dalam kerusakan lapisan ozon, maka
freon ac
penggunaan R11 dan R22 selanjutnya dialihkan ke R-401A, R-134A, R-407C.
Baca selengkapnya tentang freon AC dan jenis jenis refrigerant
 
Tips Ringan Melakukan Sendiri Service AC Anda
Melakukan service AC sendiri walaupun itu merupakan perawatan ringan tentu akan memberikan manfaat, yaitu selain membuat umur pakai air conditioner menjadi lebih lama, service AC secara ringan menyebabkan air conditioner tidak mudah rusak sehingga pada saat dilakukan service AC oleh teknisi tidak memerlukan penanganan khusus.
Baca selengkapnya tentang service AC ringan
service ac
 
Cara Kerja AC dan Bagian-Bagiannya
Di era serba maju sekarang ini, kita pasti sudah sangat akrab dengan air conditioner. Kehidupan modern, apalagi di perkotaan hampir tidak bisa lepas dari pemanfaatan teknologi ini. Namun apakah banyak dari kita yang tahu bagaimana cara kerja ac sehingga bisa menghasilkan udara yang nyaman (baca: dingin) bagi kehidupan kita?
Baca selengkapnya tentang cara kerja AC
cara kerja ac
 
Sistem AC Split
AC split memiliki desain yang terdiri dari eksternal unit outdoor yang didalamnya terdapat compressor AC dan indoor unit. Prinsip kerja AC split kurang lebih sama dengan AC central namun dengan duct yang lebih kecil membuat AC split lebih murah dan lebih mudah dipasang. Pada AC split, refrigerant dipompa ke koil pendingin melalui duct (saluran). Biasanya digunakan pipa conduit berdiameter 3 inch yang
ac split
dipasang menembus tembok, menghubungkan unit indoor dan outdoor. Pipa conduit ini berisi saluran suction dan refrigerant, saluran drainase dan kabel listrik.
Baca selengkapnya tentang AC split

cara mengganti kompressor pada ac split

Cara penggantian compressor pada ac split

Cara penggantian compressor pada ac split dibutuhkan sebuah alat pengelasan yaitu tabung camping gas dan tabung oxigen.
bisa juga dilakukan dengan pengelasan menggunakan blender, bila anda belum mempunyai tabung oxigen.

bila anda menggunakan sistem pengelasan dengan menggunakan blender, waktu anda ingin melepaskan dua buah sambungan pipa di compressor "yg bertanda lingkaran merah pada gambar" anda harus membuka semua tutup body outdoor agar hawa panas dari blender tidak mengenai compressor.
tapi saya sarankan anda menggunakan sistem pengelasan dengan campuran oxigen, agar pekerjaan dapat diselesaikan dengan cepat.

setelah melepaskan dua buah sambungan pipa pada compressor, lepaskan tiga buah mur yg berada pada bagian bawah kaki compressor dengan menggunakan kunci ring atau pas ukuran 12-13.

setelah melepaskan tiga buah mur pada kaki compressor, angkat compressor keluar dari dudukannya.
penggantian compressor harus sesuai dengan type label yg berada pada body compressor, atau bisa juga diganti dengan dasar persamaan kapasitas pendinginan.

contoh sebuah compressor national 1 pk bisa diganti dengan compressor merk hitachi yg berukuran 1 pk juga, walaupun pada kaki compressornya berbeda dengan merk national sehingga baut pada lubang dudukan pada kaki compressor hanya dapat dipakai 1 atau 2 buah saja.
pada waktu penggantian compressor, ganti pipa kapiler dan saringannya agar freon dapat bersikulasi dengan lancar.

bila anda belum mengetahui cara pencarian terminal compressor (s c r) dapat anda lihat pada tutup terminal compressor.
atau anda bisa juga dengan mengukur tahanan 3 buah terminal compressor tersebut dengan sebuah multitester.
caranya adalah sebagai berikut :

posisikan multitester pada skala ohm x 10 ukur semua tahanan ketiga terminal compressor sampai menemukan tahanan yg terkecil, bila sudah anda dapatkan tahanan yg terkecil, satu terminal yg tidak tersentuh probe tester itu adalah (s)atau starting yg dihubungkan dengan running capasitor.
sedangkan untuk pencarian (r) nya ukur dari terminal (s) dengan terminal lainnya, tahanan yg terbesar adalah (r) yg juga dihubungkan dengan running capasitor dan 1 line listrik dan tahanan yg terkecil adalah (c) yg dihubungkan langsung dengan line listrik.

setelah compressor, saringan dan pipa kapiler sudah terpasang dan nepel pipa instalasi juga sudah terpasang pada kran valve, operasikan ac split.
pasang selang manifold warna biru pada pentil pengisian freon dan buka kran manifold warna biru/tekanan rendah.
setelah outdoor unit mendapat supply listrik lakukan pemakuman yaitu dengan cara menutup kran valve hisap dengan kunci L sampai tertutup rapat.

angin akan keluar dari ujung selang yg berwarna kuning, diamkan sampai angin habis atau tidak ada lagi angin yg keluar dari ujung selang warna kuning.
setelah angin yg keluar benar-benar habis, tutup kran manifold warna biru sampai benar-benar tertutup rapat.
buka kran hisap yg tadinya ditutup dengan kunci L sampai terbuka penuh, lalu pasang selang manifold warna kuning pada tabung freon.
buka kran pada tabung freon lalu isikan freon dengan cara membuka kran manifold warna biru/tekanan rendah.

lakukan pengisian freon sambil melihat amper compressor pada tang amper, bila amper normal lanjutkan pengisian freon.
tapi bila amper tinggi, ganti pipa kapiler dengan ukuran yg lebih besar dan lakukan pengecekan kebocoran pada sambungan compressor yg baru di las dengan air s

seputar chiller

Seputar Chiller

Chiller adalah mesin refrigerasi yang berfungsi untuk mendinginkan air pada sisi evaporatornya. Air dingin yang dihasilkan selanjutnya didistribusikan ke mesin penukar kalor ( FCU / Fan Coil Unit ).

Jenis chiller didasarkan pada jenis kompressornya :
a. Reciprocating
b. Screw
c. Centrifugal

Jenis chiller didasarkan pada jenis cara pendinginan kondensornya :
a. Air Cooler
b. Water Cooler

Pada unit pendingin atau chiller yang menganut system kompresi uap, komponennya terdiri dari kompresor, kondensor, alat ekspansi dan evaporator. Pada Chiller biasanya tipe kondensornya adalah water-cooled condenser. Air untuk mendinginkan kondensor dialirkan melalui pipa yang kemudian outputnya didinginkan kembali secara evaporative cooling pada cooling tower.

Service AC | Jasa Service AC | Service Freezer | Service Chiller | Service Cold Storage by PT MILBA | visit us : http://serviceac.co.id | 021 6508533 | Jasa Service AC u/ Psh & Industri | Service Freezer , Chiller , Cold Storage dg Pengalaman belasan tahun
Reply With Quote